PENGARUH STRES KERJA DAN KONFLIK KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN

Authors

  • Cristine Julvia

Abstract

                                                ABSTRACT
Job stress and work conflicts can affect the performance of employees, aim of this study to determine
the effect of job stress and work conflict on employee performance, for it carried suervei and
questionnaires to obtain data. Data that has been tested and declared valid and reliable descriptive
and quantitative analysis and multiple linear regression analysis with the help of (SPSS version
20 o’clock). from the analysis of the effect of work stress with the performance of the employee, it
is known that the result was a significant negative effect, which means that when the stress level is
reduced then the performance will increase, while the results of analysis of the effect of work conflict
with the employee’s performance was found to significantly and positively.
Keywords: employee performance, job stress, work conflict


                                               ABSTRAK
Stress kerja dan konflik kerja dapat berpengaruh terhadap kinerja karyawan, Tujuan penelitian ini
untuk mengetahui pengaruh stress kerja dan konflik kerja terhadap kinerja karyawan, Untuk itu
dilakukan suervei dan penyebaran kuesioner untuk memperoleh data. Data yang telah dilakukan
uji dan dinyatakan valid dan reliabel dianalisis deskriptif dan kuantitatif dan analisis regresi liner
berganda dengan bantuan (Program SPSS versi 20.00). dari hasil analisis mengenai pengaruh stress
kerja dengan kinerja karyawan, diketahui bahwa hasilnya adalah signifikan berpengaruh negatif,
yang artinya bila tingkat stres dikurangi maka kinerja akan meningkat, sedangkan pada hasil analisis
pengaruh konflik kerja dengan kinerja karyawan didapati signifikan berpengaruh positif.
Kata kunci: kinerja karyawan, stress kerja, konflik kerja

Author Biography

Cristine Julvia

Pengamat Sumberdaya Manusia

Downloads

Published

2017-06-09

How to Cite

Julvia, C. (2017). PENGARUH STRES KERJA DAN KONFLIK KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN. Ilmiah Manajemen Bisnis, 16(1). Retrieved from https://ejournal.ukrida.ac.id/index.php/IMB/article/view/1378