PENGARUH KOMPETENSI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PERUSAHAAN PADA PT HALUAN STAR LOGISTIC

Authors

  • Yuliana Yuliana Universitas Kristen Krida Wacana

Abstract

Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui bagaimana pengaruh kompetensi dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan PT Haluan Star Logistic. Sampel penelitian ini adalah seluruh karyawan pada PT Haluan Star Logistic dengan jumlah karyawan sebanyak 45 orang. Pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner yang disusun berdasarkan skalalikert. Penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda dan koefisien determinasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kompetensi signifikan berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan. Sedangkan motivasi kerja tidak signifikan berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan.

Kata kunci: kompetensi, motivasi kerja, kinerja

Downloads

Published

2018-04-09

How to Cite

Yuliana, Y. (2018). PENGARUH KOMPETENSI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PERUSAHAAN PADA PT HALUAN STAR LOGISTIC. Ilmiah Manajemen Bisnis, 17(2). Retrieved from https://ejournal.ukrida.ac.id/index.php/IMB/article/view/1531

Issue

Section

Articles