ANALYSIS INFORMATION TECHNOLOGY BALANCE SCORE CARD PADA PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI DI INSTITUSI PENDIDIKAN PERGURUAN TINGGI

Authors

  • Siska Buniaty Manik Sitohang STMIK Eresha
  • Hoga Saragih Universitas Bakrie

Abstract

Abstrak

 

Perencanaan Strategi TI/SI pada program studi Sistem Informasi di institusi perguruan tinggi di universitas dengan menggunakan metode information technology balance scorecard (IT-BSC) telah dilakukan. Metode IT-BSC yang digunakan dalam mendukung pengukuran sasaran strategi TI/SI program studi Sistem Informasi perlu dibuatkan usulan perencanaannya dalam memprioritaskan kebutuhan TI/SI dalam mengimplementasikan rancangan strategis untuk menyusun rencana masa depan program studi Sistem Informasi universitas. Adapun responden yang mengisi kuisioner adalah mahasiswa angkatan 2010-2013 pada program studi Sistem Informasi Universitas dan responden lainnya yang juga mengisi kuisioner adalah Dosen Program Studi Sistem Informasi, Staf, dan Karyawan Universitas. Penggunaan Metodologi IT-BSC dipilih karena dalam melakukan perencanaan strategi TI/SI, metode ini merupakan alat yang cocok dalam mengukur kondisi program studi Sistem Informasi dari empat perspektif untuk merencanakan strategi TI/SI ke depan, yang dilakukan dengan perencanaan yang matang. Dalam mengukur perencanaan TI/SI, empat perspektif tersebut, yaitu perspektif konstribusi institusi, perspektif orientasi pengguna, perspektif penyempurnaan operasional, dan perspektif orientasi masa depan. Dari hasil yang diperoleh untuk perspektif kontribusi institusi didapatkan 64.7% (kurang), perspektif orientasi pengguna 68.25% (cukup), perspektif penyempurnaan operasional 65.6 (cukup), dan perspektif orientasi masa depan 63.7% (cukup). Dari hasil yang didapatkan pengukuran tersebut, untuk meningkatkan sasaran strategis program studi Sistem Informasi untuk mencapai tingkat persentase ke arah yang sangat baik, maka diusulkan pengembangan Aplikasi InformationGateway, apllikasi Cloud Computing, pengembangan Learning Management System, usulan pengembangan kemampuan SDM, usulan keamanan dan pengamanan sistem informasi, usulan pengembangan jaringan komputer untuk memenuhi perencanaan strategi TI/SI agar mencapai target program studi Sistem Informasi.

 

Kata Kunci: TI/SI strategic planning, information technology balance score card (TI-BSC)

 

 

Abstract

 

IT/IS Strategic Planning in an Information System Study Program at the university level by using Information Technology Balanced Scorecard (IT-BSC) has been performed.at 65.6% (sufficient), and future orientation at 63.7% (sufficient). The results suggest that it is important to develop Information Gateway (BIG) and Cloud Computing applications, Learning Management System, human resource capabilities, safe and secure information systems, and a computer network to achieve the strategic planning goals of the Information System Study Program. The use of IT-BSC method is to measure the IT/IS strategic objectives of Information Technology Study Program. A proposal needs to be developed to prioritize the needs of IT/IS in implementing the strategic plan for the future Information System study program. The respondents involved in the study are 2010-2013 batch students of the Information System Study Program, the lecturers, and the staff. The choice of IT-BSC method for the strategy planning IT/IS is due to its suitability to measure the condition of the study program from the four perspectives of the IT/IS strategy planning. The four perspectives include institution contributions, user orientation, operational improvement, and future orientation. The results showed that the institutional contribution perspective was at 64.7% (insufficient), user orientation at 68.25% (sufficient), operational improvement at 65.6% (sufficient), and future orientation at 63.7% (sufficient). The results suggest that it is important to develop Information Gateway (BIG) and Cloud Computing applications, Learning Management System, human resource capabilities, safe and secure information systems, and a computer network to achieve the strategic planning goals of the Information System Study Program.

 

Keywords:TI/SI strategic planning, information technology balance score card (TI-BSC)

Author Biographies

Siska Buniaty Manik Sitohang, STMIK Eresha

Program Magister Pasca Sarjana

Hoga Saragih, Universitas Bakrie

Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer

Downloads

Published

2015-12-22