Ikan zebra (Danio rerio) dan Kegunaanya dalam Penelitian Fisiologi

Authors

  • William William Universitas Kristen Krida Wacana

DOI:

https://doi.org/10.36452/jkdoktmeditek.v23i64.1575

Abstract

Ikan zebra merupakan ikan air tawar yang banyak digunakan untuk penelitian biomedis. Embrionya yang transparan dan organogenesis yang cepat serta genetiknya mudah dimanipulasi, membuat ikan ini sangat sesuai untuk penelitian mengenai embriologi, genetika, sampai penyakit kanker. Selain itu ikan zebra juga dapat digunakan untuk penelitian fisiologi karena kemiripan struktur anatomi dan proses fisiologi dengan vertebrata lainnya. Penelitian-penelitian fisiologi yang dapat dilakukan pada ikan zebra antara lain penelitian pada mukus, penelitian perkembangan jantung, elektrofisiologi jantung, regenerasi jantung, perkembangan dan fungsi ginjal, irama sirkardian, pigmentasi kulit, dan penelitian fisiologi mata.

Kata kunci: Ikan zebra, penelitian fisiologi, organogenesis

Author Biography

William William, Universitas Kristen Krida Wacana

result.ynr@gmail.com

Downloads

Published

2017-10-08

How to Cite

William, W. (2017). Ikan zebra (Danio rerio) dan Kegunaanya dalam Penelitian Fisiologi. Jurnal Kedokteran Meditek, 23(64). https://doi.org/10.36452/jkdoktmeditek.v23i64.1575

Issue

Section

Artikel Penelitian