Gambaran Union pada Fraktur Tulang Panjang Bagian Metafisis di RS Ciputra Januari – Desember 2020

Authors

  • Reni Oktavina Departemen Anatomi Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan, Universitas Kristen Krida Wacana, Jakarta, Indonesia
  • Christian Yonathan Departemen Ilmu Bedah Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan, Universitas Kristen Krida Wacana, Jakarta, Indonesia
  • Reza Rivaldy Azis Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan, Universitas Kristen Krida Wacana, Jakarta, Indonesia
  • Handy Winata Departemen Anatomi Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan, Universitas Kristen Krida Wacana, Jakarta, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.36452/jkdoktmeditek.v28i3.2512

Keywords:

fraktur, metafisis, tulang panjang, union

Abstract

Latar Belakang: Angka kejadian fraktur di Indonesia cukup tinggi, berdasarkan data yang dimiliki Departemen Kesehatan RI pada tahun 2013 didapatkan sekitar delapan juta orang mengalami kejadian fraktur dengan jenis fraktur yang berbeda dan penyebab yang berbeda. Union merupakan terbentuknya kalus oleh karena proses penyembuhan fraktur yang tidak sempurna, berupa pembungkus yang dikalsifikasikan. Tujuan:  mendapatkan gambaran union pada fraktur tulang panjang bagian metafisis setelah 2 bulan pemasangan plate & screw di Rumah Sakit Ciputra Tangerang. Metode: analisa data sekunder rekam medis tentang union pada pasien dengan fraktur berdasarkan lokasi fraktur di Rumah Sakit Ciputra Tangerang periode Januari – Desember 2020. Sebanyak 62 pasien  dengan fraktur tulang panjang di Rumah sakit Ciputra periode Januari-Desember 2020. Hasil: Pada penelitian ini didapatkan fraktur tulang panjang yang mengalami union sebesar 75,8% dengan lokasi terbanyak yaitu fraktur pada tulang radius sebanyak 35,5%, dengan gambaran union 18 pasien sebesar 38,3% dan non-union 4 pasien sebesar 26,67%. Simpulan: fraktur tulang panjang yang mengalami union lebih besar dibandingkan non-union dengan lokasi terbanyak yaitu pada tulang radius dengan rata-rata proses pembentukan union dimulai pada minggu ke-empat

References

Depkes RI. Riset kesehatan dasar. Badan Penelitian dan pengembangan Kesehatan; 2013.

Riskesdas K. Hasil utama riset kesehata dasar (RISKESDAS). J Phys A Math Theor. 2018;44(8):1-200. doi:10.1088/1751-8113/44/8/085201

Desiartama A, Aryana IGNW. Gambaran karakteristik pasien fraktur femur akibat kecelakaan lalu lintas pada orang dewasa di rumah sakit umum pusat sanglah Denpasar tahun 2013. E-Jurnal Medika Udayana. 2017;6(5):1-4.

Purwanto H. Keperawatan medika bedah 2. 1st ed, PPSDM Kemenkes RI. Jakarta: 2016.

Freye K, Lammers W, Bartelt D, Pohlenz O. Fraktur. Radiologisches Wörterbuch. 2019:126-7. doi:10.1515/9783110860481-111

Weaver JK, Chalmers J. Cancellous bone. In: The Journal of Bone & Joint Surgery. Vol 48. Encyclopaedia Britannica, Inc; 2015:289-299. doi:10.2106/00004623-196648020-00007

Terpos E. Bone disease. In: Handbook of multiple myeloma. 2019:79-90. doi:10.1007/978-3-319-18218-6_6

Ogawa T, Tanaka T, Yanai T, Kumagai H, Ochiai N. Analysis of soft tissue injuries associated with distal radius fractures. BMC Sports Science, Medicine and Rehabilitation. 2013;5:19

Chouhan VPS, Ojha AK. Functional outcome of closed diaphyseal fractures of both bone forearm in adults treated by small dynamic compression plate fixation in radius & intramedullary nail fixationin ulna. International Journal of Orthopaedics Sciences. 2019;5(2):1-16.

University of Washington Hand Center. After your distal radius fracture surgery. University of Washington Medicine. Published 2013. https://orthop.washington.edu/sites/default/files/hand-center/Post-Surgery-Distal-Radius-Fracture-July-2013.pdf

Im G Il, Tae SK. Distal metaphyseal fractures of tibia: A prospective randomized trial of closed reduction and intramedullary nail versus open reduction and plate and screws fixation. J Trauma-Inj Infect Crit Care. 2005;59(5):1219-23. doi:10.1097/01.ta.0000188936.79798.4e

Rajaiah D, Ramana Y, Srinivas K, S VR. A study of surgical management of distal femoral fractures by distal femoral locking compression plate osteosynthesis. J Evid Based Med Healthc. 2016;3(66):3584-7. doi:10.18410/jebmh/2016/769

Yang SW, Tzeng HM, Chou YJ, Teng HP, Liu HH, Wong CY. Treatment of distal tibial metaphyseal fractures: Plating versus shortened intramedullary nailing. Injury. 2006;37(6):531-5. doi:10.1016/j.injury.2005.09.013

Han D, Han N, Xue F, Zhang P. A novel specialized staging system for cancellous fracture healing, distinct from traditional healing pattern of diaphysis corticalfracture? Int J Clin Exp Med. 2015;8(1):1301-4.

Jiao H, Xiao E, Graves DT. Diabetes and its effect on bone and fracture healing. Curr Osteoporos Rep. 2015;13(5):327-35. doi:10.1007/s11914-015-0286-8

Mirhadi S, Ashwood N, Karagkevrekis B. Factors influencing fracture healing. Journal of Trauma. 2013;15(2):1-16

Hernandez RK, Do TP, Critchlow CW, Dent RE, Jick SS. Patient-related risk factors for fracture-healing complications in the United Kingdom general practice research database. Acta Orthopaedica. 2012;83(6):653-60.

Sloan A, Hussain I, Maqsood M, Eremin O, El-Sheemy M. The effects of smoking on fracture healing. Surgeon. 2010;8(2):111-6. doi:10.1016/j.surge.2009.10.014

Apley GA, Solomon L. Apley’s system of orthopaedics and fractures. 9th ed. London: Hodder Arnold; 2010.

Buckley R, Moran C, Apivatthakul T eds. AO principles of fracture management. Vol 118. 3th ed. New York: Thieme; 2017. doi:10.1080/00015458.2018.1467124

Brunner & Suddarth. Keperawatan medikal bedah. Jakarta : EGC; 2013.

Published

2022-09-01

How to Cite

Oktavina, R., Yonathan, C. ., Azis, R. R., & Winata, H. (2022). Gambaran Union pada Fraktur Tulang Panjang Bagian Metafisis di RS Ciputra Januari – Desember 2020. Jurnal Kedokteran Meditek, 28(3), 295–298. https://doi.org/10.36452/jkdoktmeditek.v28i3.2512

Issue

Section

Artikel Penelitian